AKANSES
Penulis: Andi Rasya Rakhmatullah, dkk
Halaman: 177 hlm
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: BW
Cover: Softcover
Harga: Rp45.000
Sinopsis:
Antologi cerpen berjudul “AKANSES” merupakan antologi cerpen pertama yang dibuat oleh seluruh siswa dan siswa kelas X.1 angkatan 2023 SMA Kesatrian 1 Semarang. Antologi cerpen “AKANSES” berisi Kumpulan cerpen bertemakan perjalanan masa lalu anak-anak kelas X.1 baik dikemas secara sederhana dan dikemas secara Fantasi.
Antologi cerepn “AKANSES” merupakan projek mata Pelajaran Bahasa Indonesia kelas X. Projek ini bertujuan agar setiap anak mempunyai pengalaman untuk bisa merasakan proses menulis dari awal sampai menghasilkan buku secara bersama-sama. Dalam proses pembuatan antologi cerpen “AKANSES” banyak rintangan yang menghadang mulai dari proses membuat sampai proses pengumpulan cerpen, namun berkat banyak pihak proses pembuatan antologi cerpen “AKANSES” dapat diselesaikan dengan baik.
Semoga melalui pembuatan cerpen “AKANSES” anak – anak dapat lebih belajar menghargai sebuah buku dan belajar menulis. Seperti pepatah yang mengatakan “Menulislah agar kelak kau di kenal” sebab setiap orang akan dikenal meLlui kRY-kRY dan goresan tintanya. Semoga antologi cerpen “AKANSES” dapat bermanfaat bagi banyak pihak khususnya bagi anak-anak.
Reviews
There are no reviews yet.