DELPHINUS
Penulis: Qonita Fauziyah Khansa
Halaman: 175
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: BW
Cover: Softcover
Harga: Rp. 60.000
Sinopsis:
Dua tahun sudah berlalu, aku terus berjuang untuk menggapai impianku. Bukan hal mudah untuk menggapainya karena tubuhku yang mungil dan perekonomian yang kurang. Setelah ayah meninggal Bunda dan aku hanya mendapat pemasukan dari menjual gorengan. Namun, daganganku malah mendapat makian dari teman-temanku.
Perpisahan sekolah menandakan berakhirnya masa Sekolah Menengah Atas. Kini aku memilih untuk meraih cita-citaku dengan mendaftar Akpol. Namun, kali ini aku belum beruntung karena untuk menjadi seorang polisi wanita di butuhkan tinggi dan berat badan yang ideal.
Reviews
There are no reviews yet.