INSPIRASI NUSANTARA #8
Penulis: Iif Yuliatin, dkk.
Halaman: xvi + 121 hlm
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: Hitam putih
Cover: Softcover
Tahun terbit: 2024
No. SIPSBN: 920-241-100-029-2
Harga: Rp80.000
Sinopsis:
Di berbagai daerah di Nusantara memiliki ‘bentuk pantun’, hanya nama-namanya yang berbeda. Misal, di Sunda dikenal dengan sisindiran, Jawa menamainya wangsalan atau parikan. Di Madura disebut paparegan dan entah apa lagi namanya yang berkembang di setiap wilayah di Indonesia. Tema-tema dalam pantun yang diusung oleh peserta pun sangat beragam. Ini membuktikan bahwa pantun tidak menjadi kaku meskipun terikat dengan pola kepenulisannya. Justru, keterikatannya pada pola itu membuat pantun menjadi istimewa dan memantik banyak peserta untuk bereksperimen menghasilkan pantun-pantun yang segar.
Reviews
There are no reviews yet.