Senang Belajar Seni Budaya dengan Permainan Ular Tangga
Penulis: Devi Arostiyani, S.Pd.
Halaman: x + 87 hlm
Ukuran: 14 x 20 cm
Kertas: HVS
Isi: Hitam putih
Cover: Softcover
Harga: Rp60.000
Sinopsis:
Pengetahuan dan penguasaan guru yang rendah terhadap pendekatan, metode, dan teknik pembelajaran yang lebih menarik, inovatif, bervariasi dan sesuai dengan materi pembelajaran menjadikan guru lebih sering menerapkan metode konvensional seperti pada pembelajaran materi seni budaya. Metode pembelajaran konvensional lebih cenderung tidak disukai siswa dan tidak memotivasi siswa dalam belajar. Pembelajaran yang tidak menggunakan media pembelajaran ataupun media pembelajaran yang kurang menarik dapat menjadi salah satu kendala dalam pembelajaran. Oleh sebab itu, media memiliki peran penting sebagai perantara tersampaikannya materi pembelajaran kepada siswa. Dalam buku ini akan dibahas metode dan media pembelajaran seni budaya yang menarik melalui permainan ular tangga.
Reviews
There are no reviews yet.