TITIK MULA (Antologi Puisi)
Penulis: Greg Arya, dkk.
Halaman: viii + 134 hlm
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: Hitam putih
Cover: Softcover
Harga: Rp95.000
Sinopsis:
Buku Antologi Puisi Titik Mula ini adalah bukti nyata bahwa keindahan kata-kata tak mengenal batas usia. Para penulis muda telah mengungkapkan gagasan, perasaan, dan impian mereka melalui bait-bait puisi yang memukau. Melalui karya-karya ini, kita akan menyaksikan keberanian mereka mengeksplorasi berbagai tema kehidupan, cinta, mimpi, dan perjuangan, seolah mereka adalah pahlawan kisah-kisah masa depan.
Setiap puisi di dalam antologi ini adalah jendela ke dalam pikiran dan hati para penulisnya. Mereka tidak hanya membagikan pengalaman pribadi, tetapi juga menyelami kompleksitas emosi dan pemikiran yang menjadi bagian tak terpisahkan dari perjalanan menuju kedewasaan. Secara langsung mungkin karya penulis puisi tidak dapat mengubah pemikiran, dan paradigma moral manusia, akan tetapi materi puisi tidak dapat langsung memperbaiki perilaku dan menjadi renungan bagi para penikmat puisi. Kami yakin setiap pembaca akan menemukan keindahan tersendiri dalam setiap bait puisi, menggugah emosi dan membawa kita pada perjalanan refleksiĀ mendalam.
Reviews
There are no reviews yet.