Duka Cinta ( Ketika Bahasa Cinta Mangarungi Samudera SARA)
Penulis: May Mulyaningsih
Halaman: vii + 68 hlm
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: Hitam putih
Cover: Softcover
Harga: Rp75.000
Sinopsis:
Seorang perempuan bernama Cinta tak pernah merasakan cinta yang selayaknya dari kedua orang tuanya. Cinta menjadi sosok workaholic yang bekerja sembari kuliah pascasarjana demi membuktikan diri kepada kedua orang tuanya. Namun kodrat sebagai wanita menuntutnya untuk mengakhiri kehidupan lajangnya dan memilih pasangan hidup.
Reviews
There are no reviews yet.