GADIS INDO BERAMBUT PANJANG
Penulis: Gol A Gong, dkk
Halaman: 222 hlm
Ukuran: A5
Kertas: Bookpaper
Isi: BW
Cover: Softcover
Harga: 95.000
Sinopsis:
Buku bergenre horor memang punya daya tarik tersendiri bagi masyarakat Indonesia. Kebanyakan pecinta cerita horor bukan takut yang mereka rasakan, tapi malah menikmati betapa serunya cerita horor tersebut, dan merasa bangga telah berhasil menyelesaikan ceritanya.
Dalam buku berjudul Gadis Indo Berambut Panjang ini, terdapat 48 cerita horor yang ceritanya disajikan dengan mengangkat kisah yang berkaitan dengan legenda, tradisi, bahkan kisah nyata yang dekat dengan kehidupan sehari-hari. Tak hanya seru, semua cerita horor dalam buku ini pasti dapat membuat pembacanya menikmati seakan ikut mengalaminya dan merasakan ketegangannya.
Cerita horor memang seru untuk dinikmati. Dengan misteri yang disajikan, narasi, dan detail yang dibuat penulis pasti akan membuat pembaca merasakan sensasi menakutkan dan membuat bulu kuduk merinding. Dijamin buku ini nggak kalah menegangkan dan pasti seru buat dibaca sendirian waktu malam hari.
Reviews
There are no reviews yet.